Published Monday, 24 May 2020 02:10 PM
Written by Admin
Kami, segenap karyawan dan karyawati Dinas Kesehatan Kabupaten Brebes mengucapkan Taqaballahu Minna Wa Minkum, Minal Aidzin Wal Faidzin, Mohon Maaf Lahir Bathin untuk Semua Warga Brebes yang merayakan Hari Raya Idul Fitri 1441 Hijriyah
Semoga Ibadah Kita Semua selama Bulan Ramadhan diterima ALLAH SWT serta PANDEMI COVID-19 segera berakhir, AAMIIN.
Kami berharap, semua warga Brebes dapat patuh dan disiplin untuk tetap mengikuti anjuran Pemerintah dalam Upaya Pemutusan Rantai Penyebaran COVID-19 di Indonesia yang belum berakhir dengan tetap :
>> MEMAKAI MASKER
>> CUCI TANGAN PAKAI SABUN DAN AIR MENGALIR
>> TIDAK BERJABAT TANGAN / GUNAKAN ISYARAT
>> TIDAK BEPERGIAN ATAU BERSILATURAHMI DENGAN MANFAATKAN TEKNOLOGI
>> MENJAGA JARAK DENGAN ORANG LAIN
>> BAGI ORANG DALAM PEMANTAUAN DIHARAPKAN LAKUKAN ISOLASI atau KARANTINA DI RUMAH SELAMA 14 HARI
Kami menghimbau kepada WARGA BREBES TETAP WASPADA Terhadap ORANG TANPA GEJALA yang mungkin ada di sekitar kita. TETAP WASPADA, TIDAK PANIK, PAKAI MASKER > JAGA JARAK > TIDAK BERJABAT TANGAN